Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Permendikbud-Permendikbud Tahun 2014 Yang Mengatur Kurikulum Tiap Satuan Pendidikan


Satu tahun lebih kurikulum 2013 sudah berjalan namun, masih banyak permasalahan yang menyertainya. Mulai dari keluhan guru-guru perihal penilaian kurikulum 2013 yang terlalu banyak, ketidak sesuaian beberapa buku dengan silabus sampai dengan keterlambatan buku siswa maupun buku guru.


Dalam upaya menyempurnakan kurikulum 2013 pemerintah melalui Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan mengeluarkan beberapa Permen. Beberapa Permen tersebut mengatur perihal Kurikulum tiap satuan pendidikan. Dalam Permendikbud tersebut juga terlampir mengenai silabus dari masing-masing pelajaran

Untuk lebih lengkapnya silahkan unduh filenya di bawah ini



  1. Permendikbud 57 Tahun 2014 Kurikulum 2013 Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah
  2. Permendikbud 58 Tahun 2014 Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah
  3. Permendikbud 59 Tahun 2014 Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah
  4. Permendikbud 60 Tahun 2014 Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan
  5. Permendikbud 61 Tahun 2014 Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  6. Permendikbud 62 Tahun 2014 Kegiatan Ekstrakurikuler pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  7. Permendikbud 63 Tahun 2014 Pendidikan Kepramukaan sebagai Kegiatan Ekstrakurikuler Wajib pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  8. Permendikbud 64 Tahun 2014 Peminatan pada Pendidikan Menengah
  9. Permendikbud 65 Tahun 2014 Buku Teks Pelajaran dan Buku Panduan Guru Kurikulum 2013 Kelompok Peminatan Pendidikan Menengah yang Memenuhi Syarat Kelayakan untuk Digunakan Dalam Pembelajaran

Semoga Bermanfaat :)

Posting Komentar untuk "Permendikbud-Permendikbud Tahun 2014 Yang Mengatur Kurikulum Tiap Satuan Pendidikan"