Turunan Dan Integral Fungsi Trigonometri Yang Perlu Diingat
Salah satu materi matematika yang dianggap sulit oleh para siswa adalah trigonometri. Terlebih lagi, apabila ternyata yang dipelajari adalah turunan ataupun integral trigonometri.
Sulit atau tidaknya suatu materi tergantung dari cara kita memandangnya. Materi akan terasa sulit apabila dalam mindset kita sudah tertanam bahwa materi itu sulit. Namun, apabila kita merubah cara pandang kita dan mulai memandang suatu permasalahan dari sudut pandang lain serta merubah mindset kita mungkin akan beda ceritanya.
Ok, kita kembali kepermasalahan turunan dan integral fungsi trigonometri. Dalam mempelajari materi trigonometri khususnya dalam hal turunan dan integral fungsi trigonometri kita bisa memulainya dengan mempelajari hal-hal sederhana dari turunan dan integral trigonometri sehingga nantinya dapat memudahkan kita dalam mempelajari ataupun menyelesaikan masalah berkaitan dengan turunan ataupun integral trigonometri. Di bawah ini ialah rangkuman turunan dan integral fungsi-fungsi trigonometri yang perlu diingat
Turunan fungsi trigonometri
1. Jika y = sin x, maka y' = cos x
2. Jika y = cos x, maka y' = –sin x
3. Jika y = tan x, maka y' = sec2 x
4. Jika y = cot x, maka y' = –cosec2 x
5. Jika y = sec x, maka y' = sec x tan x
6. Jika y = cosec x, maka y' = cosec x cot x
Posting Komentar untuk "Turunan Dan Integral Fungsi Trigonometri Yang Perlu Diingat"